Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

9 Perbedaan Sifat Kucing Jantan dan Betina

Kucingisme - Ada banyak cat lovers yang penasaran mengenai apa saja perbedaan sifat kucing jantan dan betina. Hal ini karena biasanya baik kucing jantan ataupun betina memiliki kepribadian yang berbeda-beda antara satu kucing dan kucing lainnya. Terkadang ada kucing betina yang agresif, ada juga yang kalem. Begitu juga sebaliknya. 

Namun tahukah kamu, pada dasarnya, terdapat perbedaan sifat kucing jantan dan betina. Meskipun tidak semua kucing memiliki ciri-ciri sifat yang akan kami sebutkan di bawah, tapi mayoritas kucing jantan atau betina memiliki sifat tersebut. Daripada penasaran, simak penjelasan berikut ini. 


Perbedaan Sifat Kucing Jantan dan Betina


Apa Saja Perbedaan Sifat Kucing Jantan dan Betina

Melansir dari vieravet, terdapat beberapa perbedaan sifat kucing jantan dan betina. Untuk lebih memudahkan kamu dalam memahami perbedaan sifatnya, kami menguraikannya dalam list berikut ini. 

Perbedaan sifat kucing jantan dan betina

Melihat dari perbedaan sifat kucing jantan dan betina di atas, sebenarnya sifat dari kucing jantan sendiri lebih protektif dan waspada terhadap dirinya sendiri.

Contohnya ketika ia tidur, kucing jantan memilih untuk tidur tengkurap atau melilitkan bulunya demi menghindari bagian terlemah di tubuh mereka yakni bagian perut. Namun ketika kucing jantan merasa kondisi sekitarnya tidak berbahaya, mereka bisa saja tidur terlentang. 

Pelihara Kucing Jantan atau Betina?

Ini mungkin juga menjadi salah satu pertanyaan di benakmu. Jika ingin memelihara kucing sebaiknya memilih untuk memelihara kucing jantan atau betina?

Sebenarnya memelihara kucing jantan dan betina tidak ada bedanya. Hanya saja, apabila kamu ingin memelihara satu kucing saja, maka kami sarankan untuk memelihara kucing jantan. 

Sebaliknya, jika kamu ingin mengembangbiakkan kucingmu, maka kucing betina dapat menjadi peliharaan terbaik. 

Demikian penjelasan mengenai perbedaan sifat kucing jantan dan betina. Perlu diingat bahwa tidak semua kucing memiliki sifat di atas. Semua tergantung dari kebiasaan dan culture yang dialami oleh kucing tersebut sejak ia masih kecil.

Posting Komentar untuk "9 Perbedaan Sifat Kucing Jantan dan Betina"